Deskripsi Lowongan

Job Summary:

Bertanggung jawab memastikan penerapan standar K3 di lingkungan kerja sesuai peraturan perundangan, serta menciptakan lingkungan kerja yang aman dan sehat.

Tugas & Tanggung Jawab:

  • Melaksanakan inspeksi rutin keselamatan kerja di area pabrik

  • Mengidentifikasi potensi bahaya dan mengambil langkah pencegahan

  • Menyusun dan melaksanakan program K3 perusahaan

  • Memberikan pelatihan dan sosialisasi K3 kepada karyawan

  • Menangani dan melaporkan kejadian kecelakaan kerja

  • Bekerja sama dengan pihak eksternal (disnaker, auditor K3, dll)

  • Menyusun laporan dan dokumentasi K3 secara berkala

Persyaratan Lowongan

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D3/S1 Teknik Lingkungan, Kesehatan Masyarakat, atau bidang terkait

  • Memiliki Sertifikat Ahli K3 Umum (disnaker)

  • Berpengalaman min. 1 tahun di bidang K3, khususnya di perusahaan manufaktur

  • Paham regulasi K3 dan sistem manajemen K3 (SMK3, ISO 45001)

  • Teliti, komunikatif, dan mampu bekerja sama lintas tim

  • Diutamakan yang terbiasa berhadapan dengan audit K3 dan pengawasan pemerintah

Pendidikan minimal: Diploma III
Persyaratan jurusan: Semua jurusan

  Oleh Disnaker Kab. Batang

Sedang memproses... Mohon tunggu...
Loading...